Selasa, 26 Mei 2015



Use case diagram ialah model fungsional sebuah system yang menggunakan actor dan use case. Use case adalah layanan (services) atau fungsi-fungsi yang disediakan oleh system untuk penggunanya (Henderi et al, 2008). Use Case adalah suatu pola atau gambaran yang menunjukan prilaku atau kebiasaan system.Use case bukan alur dari kegiatan namun fungsi dan tanggung jawab .
Adapun simbol untuk use case:
1.Actor


2.use case




3.Relation










CONTOH USE CASE


1.<<extend>>

2.<<include>>


3.<<inheritand>>

4.use case dari tugas kelompok



Ada beberapa relasi yang terdapat pada use case diagram
  1. Assoclation , hubungan link antar element
  2. Generalization,  disebut juga inheritance (pewarisan), sebuah elemen yang merupakan spesialisasi dari elemen lainnya.
  3. Dependency, sebuah elemen tergantung dari beberapa cara kepada elemen lainnya.
  4. Aggregation,  bentuk asosiation  dimana sebuah elemen berisi elemen lainya.
Tipe relasi yang mungkin terjadi pada use case diagram :
  1. <<include>>, yaitu sifat yang harus terpenuhi sebelum hal kedua dilakukan
  2. <<extends>>, yaitu perluasan dari use case lain jika kondisi /syarat terpenuhi.

DESKRIPSI USE CASE DIAGRAM

  1. Sebuah use case adalah dimana system digunakan untuk memenuhi satu atau lebih kebutuhan pemakai.
  2. Use case merupakana awal yang sangat baik untuk setiap fase pengembangan berbasis objek, design testing, dan dokumentasi.
  3. Use case menggambarkan kebutuhan system dari sudut pandang di luar system.
  4.  Use case menentukan nilai yang diberikan system kepada pemakainya.
  5. Use case hanya menetapkan apa yang seharusnya dikerjakan oleh system, yaitu kebutuhan fungsional system.
  6. Use case tidak untuk menentukan kebutuhan nonfungsional, misal : sasaran kerja, bahasa pemrograman, dsb.

Selasa, 14 April 2015

USECASE DIAGARAM ( SISTEM INFORMASI NILAI MAHASISWA )

USECASE DIAGRAM

Use case diagram digunakan untuk memodelkan bisnis proses berdasarkan perspektif pengguna sistem. Use case diagram terdiri atas diagram untuk use case dan actor. Actor merepresentasikan orang yang akan mengoperasikan atau orang yang berinteraksi dengan sistem aplikasi. Use case merepresentasikan operasi-operasi yang dilakukan oleh actor. Use case digambarkan berbentuk elips dengan namaoperasi dituliskan di dalamnya. Actor yang melakukan operasi dihubungkan dengan garis lurus ke use case.

Proses Bisnis
Skenario
1.      Setiap dosen menghitung total nilai matakuliah
2.      Setiap dosen menghitung total nilai index
3.      Setiap dosen menyerahkan nilai mahasiswa kepada staff akademik
4.      Staff akademik menginput keseluruhan nilai mahasiswa ke system informasi nilai
5.      Mahasiswa mengecek nilai
6.      Staff akademik mencetak nilai
Identifikasi Actor
1. Dosen
2. Staff Akademik
3. Mahasiswa


  UseCase Diagram
Identifikasi usecase
a)      Hitung_total_nilai
b)      Hitung nilai susulan
c)      Hitung total nilai akhir
d)     Input nilai akhir ke akademik
e)      Input_nilai_mahasiswa
f)       Cek_nilai
g)      Cetak_nilai


1. Dosen menghitung nilai total mahasiswa selama satu semester dan include terhadap Hitung nilai susulan dan total nilai akhir
2. Dosen menghitung nilai susulan mahasiswa
3. Dosen menghitung nilai total nilai akhir
4. Dosen menginputkan nilai total akhir ke akademik yang include terhadap Hitung nilai total
5. Staff akademik menginput nilai mahasiswa ke Siste Informasi nilai yang include terhadap Input nilai ke akademik
6. Mahasiswa mengecek nilai yang include terhadap Input nilai mahasiswa, dan mahasiswa mengkonfirmasi untuk mencetak nilai
7. Staff akademik mencetak nilai mahasiswa / KHS

Ket : Include ( Ketergantungan )
         Extend ( Memperluas )

Minggu, 22 Maret 2015

Analisis sistem informasi



Assalamukalaikum wr wb……………,
Teman teman semuanya kali ini saya ingin berbagi lagi materi kuliah “Analisis dan desain sistem informasi” pokok bahasan kali ini .
“Analisia Sistem Informasi”
Sistem analisis merupakan individu kunci dalam proses pengembangna sistem.sistem analis mempelajari masalah dan kebutuhan dari organisasi untuk menentukan bagaimana orang,data,proses,komunikasi dan teknologi informasi dapat meningkatkan pencapaian bisnis. Bisnis merupakan suatu perdagangan yang didalamnya terdapat arus uang yang pada puncaknya untuk mencapai keuntungan.
individu dikatakan kunci karena individu harus memahami fungsi manajemen.
Adapun fungsi dari manajemen yaitu:
a.Planing
b.organizing
c.aktuating
d.controling
seorang system analis  juga merupakan orang yang paling bertanggung jawab pada proses analisa dan perancangan sistem informasi.
Tanggung  jawab  sistem analis
     A.      Pengambilan data Efektif dari sumber bisnis.
     B.      Aliran data menuju computer.
     C.      Pemrosesan data dan penyimpanan data dengan computer.
     D.      Aliran data dari informasi yang berguna kembali ke proses bisnis  dan penggunanya.
Siklus perkembangan informasi






Fungsi sistem analis
*Mengidentifikasi  masalah-masalah dari pemakai atau user.
*Menyatakan secara spesifik sasaran yang harus dicapai untuk memenuhi kebutuhan user.
*memilih alternatife-alternatif metode pemecahan masalah
*merencanakan dan menerapkan    rancangan sistemnya sesuai dengan  permintaan user.
Analis dan desain sistem
Analis sistem sangat bergantung  kepadateori sistem umum sebagai landasan konseptual.
Konseptual adalah landasan pencurahan  dalam bentuk grafik  sebelum dimasukkan dalam pemrograman .banyak pendekatan untuk analisis sistem namun semuanya memiliki tujuan yang sama.yaitu memahami sistem yang rumit kemudian melakukan  modifikasi dengan beberapa cara.
Analisis dan desain 


                                                                                                                       
Pieces(alat analis)
     1.       Performance (perilaku)
     2.       Information (kebutuhan dan hasil informasi)
     3.       Economic (pemanfaatan biaya terhadap informasi yang dihasilkan)
     4.       Control (pengendalian operasional atau kegiatan sistem)
     5.       Efflciency (pengaturan pemanpaatan informasi agar dicapai hasil yang optimal dan maksimal
     6.       Service (pelayanan terhadap kebutuhan –kebutuhan baik internal maupun external)
Demikianlah materi yang ingin saya bagikan kaliini semoga bermanfaat untuk kita semua…….
Jika ada kata yang salah saya selaku penulis mohon maaf atas segala kekurangannya.

Senin, 16 Maret 2015



Analisis dan Desain Sistem informasi

Sistem berasal dari bahasa Latin (Systeam) dan bahasa yunani (Sustema) adalah Sekumpulan unsur-unsur atau elemen.yang saling berkaitan dengan saling mempengaruhi dalam melakukan kegiatan untuk mencapai tujuan yang diinginkan.

ΓΌ  Pemodelan terstruktur ada dua yaitu:


  1.      Pemodelan terstruktur (DFD) Data flow diagram.
  2.  Pemodelan berorientasi objek (UML)terdiri dari:
  • *Clas diagram
  • *Use case diagram
  • *Activity diagram
  • *Sequence diagram    
  Use case kadang disebut memiliki fungsi yang banyak namun tetap   dijalankan berdasarkan tugas dan fungsi masing-masing.
 
didalam use case terdiridari :Aktor,use case,arus.


Contoh :
*Binatu: mencuci piring
*laundry:mencuci pakaian,menjemur pakaian,menyetrika pakaian.
*Gardenner:memotong rumput ,merapikan taman.
*Chef :memasak,membeli sayur,

Pemodelan terstruktur
Syimbol(DMD) ≠ flow chart.
didalam pemodelan terstruktur terdapat
  proses (harus memakai kata kerja transitif)
  Arus data
  Entity (orang,organisasi,system)
  data store
Contoh diagram konteks
mahasiswa
 
             Bersiap-siap
             Berjalan



Sistem kekampus(oval) 
kampus
tiba selamat